Diakhir Masa Jabatan Kapolda Sumatera Utara, Meja Tembak Ikan Milik SN Beroperasi

    Diakhir Masa Jabatan Kapolda Sumatera Utara, Meja Tembak Ikan Milik SN Beroperasi
    Gambar: Ilustrasi

    MEDAN - Diakhir masa jabatan Kapolda Sumatera Utara, Irjen Pol RZ Panca Putra Simanjuntak, meja tembak ikan milik SN beroperasi kembali, Jum'at (12/5/2023) sekira pukul 13:30 Wib.

    Meja judi tembak ikan merek SN yang sudah lama tidak beropetasi kini kembali beroperasi. Adapun lokasi yang difungsikan untuk meraup keuntungan di Kecamatan Medan Marelan.

    Hasil pantauan awak media, Jum’at (12/05)  lokasi judi meja tembak ikan merek SN beroperasi di Jalan Pasar 2 Timur, lebih tepatnya dekat pabrik ikan, Jalan Yos Sudarso, Kota Bangun, Jalan Infeksi Titi Papan, Simpang Gas dekat Cafe Pasar 9 Helvetia dan Jalan M Basir Pasar 5 Marelan.

    Warga yang mengetahui hal itu mengatakan semenjak bintang 2 ditangkap, tidak ada lagi perjudian jenis meja tembak ikan.

    "Semenjak Sambo ditangkap tidak ada yang beroperasi, sekarang Uda mulai buka lagi, " terang AC (31).

    Kasat Reskrim Polres Pelabuhan Belawan AKP Zikri Muamar saat dihubungi via WhatsApp belum berhasil tersambung.

    Sampai berita ini ditayangkan, masih membutuhkan konfirmasi dari pihak kepolisian dalam hal ini Polres Pelabuhan Belawan.

    medan sumut
    A. Putra

    A. Putra

    Artikel Sebelumnya

    Berbiaya 16 Miliyar Lebih, Jalan Ringroad...

    Artikel Berikutnya

    Danau Toba, Keajaiban Dunia di Sumatera...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Oknum TNI di Karo Diduga Kembali Kelola Judi  ** Warisan Buruk Yang Tak Kunjung Berakhir
    Jenderal TNI (Purn) Dudung Abdurachman: SMSI Harus Tetap Solid dan Bergerak Maju
    Soal IPAL PKS Gunung Bayu, Manajer: Insiden jebolnya tanggul akibat intensitas curah hujan meningkat
    Ayo Pindah ke Rembang, Surga Kuliner Ramah Kantong!
    Hendri Kampai: Mengabdi untuk Bangsa, Bukan untuk Diri Sendiri, Cerita di Balik Amanah Jabatan
    Tinjau Pelabuhan Ajibata dan Ambarita, Direktur Sarana Transportasi Jalan Sebut Penyebrangan Arus Balik Berjalan Aman dan Nyaman
    Alami Sakit dan Kelelahan, Kawilker Ajibata Beri Fasilitas Istirahat Kepada Pengguna Jasa
    Akhir Petualangan Oyok: Bandar Narkoba Besar Jalan Klambir V Ditangkap Satresnarkoba
    Jatuh di Jalan Berlubang Siantar-Tigaras, Petugas KSOPP Pelabuhan Tigaras Obati Calon Pengguna Jasa
    Viral di Media Sosial, Pelaku Pemukulan Diatas Jetski di Perairan Danau Toba Ditangkap Satuan Reserse Kriminal Polres Samosir
    Ribuan Kendaraan Diprediksi Nyeberang ke Samosir, Kepala KSOPP Danau Toba Minta Operator Kapal Utamakan Aspek Keselamatan
    Rakor Lintas Sektoral, Kabag Ops dan Kasat Lantas Samosir Paparkan Kesiapan Operasi Lilin Toba 2024
    Objek Wisata Menara Pandang Tele Dibuka untuk Umum 24 Desember 2024
    H+1 Tahun Baru 2025, Tiket KMP Ihan Batak dan Pora-Pora Ludas Terjual Hingga Jam 05: OO Dini Hari
    Pimpin Rakor Lintas Sektoral Operasi Lilin Toba 2024, Pemerintah Samosir Harapkan Kerjasama yang Baik Antar Pemangku Kepentingan
    Lebaran Pertama Kendraan Wisatawan Membludak, Kepala KSOPP Danau Toba Minta Operator Kapal Percepat Pelayaran
    Buntut Ditangkapnya Waitres Traxx Club dan KTV, Sejumlah Penggiat Anti Narkoba Bersuara
    Ketua TP PKK Simalungun Sambut Baik Kehadiran Tim Evaluasi Nagori Percontohan Bangga Kencana Kesehatan Tahun 2024
    Kejaksaan Negeri Geledah Kantor Dinas di Pematangsiantar, Nama Sekda Simalungun Jadi Perbincangan Hangat
    Hadiri Perayaan Natal Oikumene dan Syukuran Tahun Baru Partai Golkar, Musa Rajekshah Perekat Bangsa

    Ikuti Kami