Gubernur Sumatera Utara dan Wali Kota Medan Sambut Kedatangan Presiden RI Joko Widodo di Lanud Soewondo

    Gubernur Sumatera Utara dan Wali Kota Medan Sambut Kedatangan Presiden RI Joko Widodo di Lanud Soewondo
    Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi Saat menyambut kedatangan Presiden Joko Widodo di Lapangan Udara Soewondo, Medan, Rabu (8/2/2023).

    SUMUT - Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi didampingi Kepala Kepolisian Daerah Provinsi Sumatera Utara, Irjen Pol RZ Panca Putra Simanjuntak, Pangdam I/BB Mayjen TNI Achmad Daniel Chardin menyambut kedatangan Presiden RI Joko Widodo di Lapangan Udara Soewondo, Medan, Rabu 08 Februari 2023 

    Presiden Joko Widodo bersama rombongan tiba di Lanud Soewondo sekitar pukul 18:00 WIB dengan menggunakan pesawat Indonesia 1, yang juga disambut langsung sang menantu yang juga Walikota Medan Bobby Nasution dan Ketua TP PKK Sumut Nawal Lubis serta Ketua TP PKK Medan Kahiyang Ayu

    Selain Ibu Negara Iriana Jokowi, terlihat juga mendampingi Presiden Republik Indonesia yakni, Menteri BUMN Erick Thohir dan Menteri Sekretaris Negara Pratikno.

    Kehadiran Presiden RI Joko Widodo ke Sumut dalam rangka menghadiri puncak perayaan Hari Pers Nasional (HPN) 2023 yang akan diselenggarakan di Gedung Serbaguna, Dinas Kepemudaan dan Keolahragaan Sumut, Jalan Williem Iskandar, Deliserdang, Kamis (9/2/2023 ).

    HPN sendiri mulai diselenggarakan 7 Februari dan dibuka langsung Gubernur Sumut Edy Rahmayadi. Rangkaian kegiatan peringatan HPN akan berakhir pada 12 Februari. Pada puncak peringatan HPN, Presiden RI Joko Widodo juga akan menyerahkan Anugerah Pena Emas kepada Gubernur Sumut Edy Rahmayadi.

    Dijadwalkan Presiden RI Joko Widodo juga akan menghadiri beberapa kegiatan seperti peresmian Terminal Tipe A Amplas, Medan dan juga kunjungan ke salah satu pasar tradisional di Medan. ( Karmel )

    sumut'
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    BKKBN Catat 1.166.929 Keluarga di Sumut...

    Artikel Berikutnya

    Danau Toba, Keajaiban Dunia di Sumatera...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Viral di Media Sosial, Pelaku Pemukulan Diatas Jetski di Perairan Danau Toba Ditangkap Satuan Reserse Kriminal Polres Samosir
    Hendri Kampai: Banyak Berjanji tapi Minus Realisasi, Siap-Siap Ditinggal Rakyat dan Berakhir dengan Gelar 'Raja Ngibul'
    Hendri Kampai: Raja Itu Orang Pertama untuk Disalahkan, Orang Terakhir untuk Dipuji
    280 Ribu Lebih Penumpang dan 41 Ribu Kendaraan Pemudik, Wisatawan Nyebrang ke Samosir Selama Nataru 2024/2025
    Polda Metro Jaya Panggil Empat Pengurus PWI Pusat, Ungkap Dugaan Penggelapan Dana oleh Hendri Ch. Bangun dan Sayyid Iskandar
    H+1 Tahun Baru 2025, Tiket KMP Ihan Batak dan Pora-Pora Ludas Terjual Hingga Jam 05:OO Dini Hari
    Tinjau Pelabuhan Ajibata dan Ambarita, Direktur Sarana Transportasi Jalan Sebut Penyebrangan Arus Balik Berjalan Aman dan Nyaman
    H+1 Tahun Baru 2025, Tiket KMP Ihan Batak dan Pora-Pora Ludas Terjual Hingga Jam 05: OO Dini Hari
    H+1 Tahun Baru 2025, Pelabuhan Ambarita, Tomok dan Simanindo Hingga Malam Terus Dibanjiri Kendaraan, Nahkoda Kapal Jaga Stamina
    Alami Sakit dan Kelelahan, Kawilker Ajibata Beri Fasilitas Istirahat Kepada Pengguna Jasa
    Ribuan Kendaraan Diprediksi Nyeberang ke Samosir, Kepala KSOPP Danau Toba Minta Operator Kapal Utamakan Aspek Keselamatan
    Rakor Lintas Sektoral Operasi Lilin Toba 2024 di Samosir, KSOPP Sebut Kapal Fery dan Dua Bus Air Dinyatakan Laiklaut
    Objek Wisata Menara Pandang Tele Dibuka untuk Umum 24 Desember 2024
    Angkutan Nataru 2024-2025, KMP Tao Toba I dan II Siap Hadapi Lonjakan Kendraan dan Pengguna Jasa Akan Diseberangkan Hingga Subuh
    H+1 Tahun Baru 2025, Pelabuhan Ambarita, Tomok dan Simanindo Hingga Malam Terus Dibanjiri Kendaraan, Nahkoda Kapal Jaga Stamina
    Lebaran Pertama Kendraan Wisatawan Membludak, Kepala KSOPP Danau Toba Minta Operator Kapal Percepat Pelayaran
    Buntut Ditangkapnya Waitres Traxx Club dan KTV, Sejumlah Penggiat Anti Narkoba Bersuara
    Ketua TP PKK Simalungun Sambut Baik Kehadiran Tim Evaluasi Nagori Percontohan Bangga Kencana Kesehatan Tahun 2024
    Kejaksaan Negeri Geledah Kantor Dinas di Pematangsiantar, Nama Sekda Simalungun Jadi Perbincangan Hangat
    Hadiri Perayaan Natal Oikumene dan Syukuran Tahun Baru Partai Golkar, Musa Rajekshah Perekat Bangsa

    Ikuti Kami