Sambut Hari Juang TNI AD, Kodim 0209/LB Gelar Bakti Sosial Donor Darah 

    Sambut Hari Juang TNI AD, Kodim 0209/LB Gelar Bakti Sosial Donor Darah 

    Labuhanbatu Wartamiliter - Dalam rangka menyambut hari juang TNI AD ke 76, Kodim 0209/LB Mengelar kegiatan Bakti sosial donor darah, Kamis (9/12/2021).

    Kegiatan donor darah tersebut bekerjama sama dengan Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Labuhanbatu, bertempat di pendopo serba guna Makodim 0209/LB Jalan Abdul Azis Kelurahan Padang Matinggi Kecamatan Rantau Utara Kabupaten Labuhanbatu.

    Dalam kegiatan baksos donor darah dalam rangka menyambut Hari Juang TNI AD Ke-76, melibatkan personel Kodim 0209/LB dan Ibu-ibu Persit KCK Cab XXXVI Dim 0209.

    Dengan kegiatan bakti sosial donor darah yang dilakukan Kodim 0209/LB  tersebut harapannya, dapat menjaga ketersediaan darah di Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Labuhanbatu.

    Adapun kantong darah yang didapat pada kegiatan baksos kali ini sebanyak 40 kantong dengan rincian 28 kantong golongan darah 'O', 6 kantong golongan darah 'A' dan 6 kantong golongan darah 'B'.

    Tampak hadir dalam kegiatan baksos donor darah antara lain, Plh. Kasdim 0209/LB Mayor Inf Martin Tarigan, Danramil 06/MB Mayor Czi Baginda Siregar, para Pasi Kodim, Kapolkes Kodim 0209/LB Letda Ckm Suyanto, tenaga PMI, Personel Kodim 0209/LB dan Ibu-ibu Persit KCK Cab XXXVI Dim 0209.

    Junaidi

    Junaidi

    Artikel Sebelumnya

    Wakil Presiden Republik Indonesia Nikmati...

    Artikel Berikutnya

    Daftar Lengkap Harga iPhone Terbaru di Desember...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Komplotan Oknum Koruptor di PWI Segera Dilaporkan ke APH, Wilson Lalengke Minta Hendry dan Sayid Dicekal
    Permudah Akses Wisatawan Keluar Masuk Samosir, Bupati Minta Dinas Perhubungan Bantu Pengurusan Izin KMP Julaga Tamba 01
    Tenggelam Demi Bendungan, Desa Leluhur Dayak Kenyah akan Hilang demi Energi IKN
    Yang Tidak Dikatakan Jokowi soal Ibu Kota Baru, Buka Mata!
    Bupati Asahan Serahkan Plakat Kepada Danrem 022/Pantai Timur
    Puncak Arus Balik Libur lebaran 2024 Ajibata-Ambarita Berjalan Lancar, ASDP Sampaikan Apresiasi Kepada Seluruh Stakeholder
    Gelar Rapat Persiapan Pengoperasian Kapal Baru, KMP Julaga Tamba 01 Sudah Penuhi Syarat Layak Berlayar
    30.625 Pengunjung dan 8.823 Kendaraan Padati Kawasan Bakauheni Harbour City Selama Momen Libur Lebaran Idul Fitri 1445
    Jelang Arus Balik Lebaran 2024, DPRD Sumut Minta Kepolisian Resort Toba Lakukan Rekayasa Lalin
    Kunjungan Wisatawan Gunakan Sepeda Motor Meningkat, Polairud Markas Danau Toba dan KSOPP Perketat Pengawasan Pelayaran
    Mahasiswa Akan Unjuk Rasa Premiere SPA yang beroperasi di Bulan Ramadhan
    Antisipasi Kemacetan saat Event F1 H2O, Jajaran Kepolisian Sumatera Utara Siapkan Rekayasa Lalin
    Pemkab Simalungun Gelar Layanan Adminduk dan Kesehatan Kepada Masyarakat di Kecamatan Silou Kahean
    Bupati Simalungun bersama Wakil Bupati Hadiri Peresmian Kantor Polsek Parapat
    Hingga Hari H Lebaran 2024, ASDP Danau Toba Seberangkan 3,997 Kendraan dan 22.793 Ribu Penumpang
    Lebaran Pertama Kendraan Wisatawan Membludak, Kepala KSOPP Danau Toba Minta Operator Kapal Percepat Pelayaran
    Buntut Ditangkapnya Waitres Traxx Club dan KTV, Sejumlah Penggiat Anti Narkoba Bersuara
    Hadiri Perayaan Natal Oikumene dan Syukuran Tahun Baru Partai Golkar, Musa Rajekshah Perekat Bangsa
    Ketua TP PKK Simalungun Sambut Baik Kehadiran Tim Evaluasi Nagori Percontohan Bangga Kencana Kesehatan Tahun 2024
    Kejaksaan Negeri Geledah Kantor Dinas di Pematangsiantar, Nama Sekda Simalungun Jadi Perbincangan Hangat

    Ikuti Kami