Kabar Gembira, KMP Sumut Akan Segera Berlakukan Tiket Online di Lintasan Tigaras-Simanindo

    Kabar Gembira, KMP Sumut Akan Segera Berlakukan Tiket Online di Lintasan Tigaras-Simanindo
    KMP Sumut

    SUMUT-Untuk memudahkan para wisatawan dan masyarakat melakukan penyeberangan di lintasan Tigaras-Simanindo, PT Pembangunan Prasarana Sumatera Utara (PPSU) yang mengoperasikan KMP Sumut 1 dan II akan segera memberlakukan pembelian tiket secara online

    Rencana pemberlakuan pembelian tiket secara online di lintasan Tigaras-Simanindo disampaikan oleh Kepala Bagian (Kabag) Transportasi PT. Pembangunan Prasarana Sumatera Utara (PPSU) KMP Sumut Rama Tresna melalui sambungan selulernya, Jumat 04 Agustus 2023

    Rama Tresna menjelaskan, penerapan tiket online ini bertujuan untuk memberikan kemudahan dan kenyamanan bagi para pengguna jasa penyeberangan di Lintasan Tigaras menuju Simanindo dan sebaliknya

    “Saat ini proses website KMP Sumut. com sudah mencapai 90persen, tim it juga terus bekerja untuk menyempurnkan perangkat agar dapat diakses menggunakan handphone android agar pertengahan September 2023 dapat diterapkan

    Dalam pengoperasiannya, Kata Rama nantinya penumpang yang sudah melakukan pembelian tiket online dan sudah melakukan pembayaran akan menerima qr code dan tinggal ditunjukkan ke petugas untuk masuk ke kapal.

    “Tiket online ini akan melaui diberlakukan September mendatang dan pembeli tiket online ini diharapkan pengguna jasa penyeberangan dapat mengatur waktu perjalanan yang lebih matang dan bisa menyiapkan waktu kedatangan lebih awal, ”ujarnya

    Kepala Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Penyeberangan (KSOPP) Danau Toba Rijaya Simarmata menyambut baik peningkatan layanan yang dilakukan PT Pembangunan Prasarana Sumatera Utara (PPSU) melalui penyediaan layanan pembelian tiket kapal secara online.  

    Peningkatan layanan melalui digitalisasi mau tidak mau harus kita lakukan secara bersama-sama agar masyarakat dan para wisatawan semakin merasa aman dan nyaman ketika berlibur ke kawasan Destinasi Pariwisata Danau Toba, ”kata Rijaya Simarmata

    Rijaya Simarmata juga mengatakan, dengan adanya pembelian tiket secara online, masyarakat kini bisa membeli tiket jauh-jauh hari dan dapat merencanakan perjalanannya dengan baik terlebih lagi tol Tebing-Siantar akan segera tersambung

    “Dengan beroperasinya tol Tebing-Siantar, tentunya akan semakin meningkatkan minat masyarakat dan wisatawan untuk belibur ke  kawasan Destinasi Pariwisata Danau Toba dengan menyeberang melalui lintasan Tigaras-Simanindo, ”ucapnya (Karmel)

    sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Target Juara Nasional, Musa Rajekshah Ikuti...

    Artikel Berikutnya

    ASDP Terapkan Domain Baru "Trip.Ferizy.Com"...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Hendri Kampai: Kualitas tulisanmu adalah kualitas dirimu
    Heboh! Pria Coba Curi Motor di Gang Amanah, Terekam CCTV
    Gelaran Aquabike Jetski World Championship 2024 Dimulai, Ini Persiapan Pemerintah Samosir
    Perhelatan Aquabike Jetski World Championship 2024 Danau Toba, ASDP Catat Kenaikan Trafik Capai 12 Persen
    Perhelatan Aquabike Jetski World Championship 2024 di Waterfront City Pangururan Berlangsung Meriah
    Lomba Solu Bolon Turut Meriahkan Aquabike 2024 dan Berhasil Pukau Para Rider dan Wisatawan di Samosir
    Puluhan Rider Jetski World Championship Dari 30 Negara Guncang Danau Toba Parapat, Simalungun Bersyukur Jadi Tuan Rumah
    Nabila Fahriani Pane, Sosok Mahasiswi USU Berkontribusi Kembangkan UMKM di Sumut
    Kejati Sumut Gerebek Gudang Penimbunan Solar Bersubsidi di Medan, Dua Pemilik Kabur
    Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Simalungun Sambut Kunjungan Visitasi Komisi Informasi Provinsi Sumatera Utara
    Sebarkan Ujaran Kebencian dan Penghinaan, El Kananda Shah Tegaskan Kami Bukan Drakula dan Minta Cyber Polda Sumut Usut Tuntas
    Polda Sumut Ungkap Kasus Pembunuhan Tragis di Berastagi: Lima Tersangka Ditangkap, Dua Orang Masih Buron
    Lebaran Pertama Kendraan Wisatawan Membludak, Kepala KSOPP Danau Toba Minta Operator Kapal Percepat Pelayaran
    Buntut Ditangkapnya Waitres Traxx Club dan KTV, Sejumlah Penggiat Anti Narkoba Bersuara
    Ketua TP PKK Simalungun Sambut Baik Kehadiran Tim Evaluasi Nagori Percontohan Bangga Kencana Kesehatan Tahun 2024
    Kejaksaan Negeri Geledah Kantor Dinas di Pematangsiantar, Nama Sekda Simalungun Jadi Perbincangan Hangat
    Hadiri Perayaan Natal Oikumene dan Syukuran Tahun Baru Partai Golkar, Musa Rajekshah Perekat Bangsa

    Ikuti Kami